Universitas Muhammadiyah Bone meraih Predikat Terakreditasi BAIK SEKALI oleh BAN-PT Tahun 2022. Universitas Muhammadiyah Bone meraih 2 kategori juara pada ajang KMI Expo Se-Indonesia di Surabaya dan meraih 2 kategori juara pada ajang Expo Wirausaha Merdeka di Unismuh Makassar. Universitas Muhammadiyah Bone torehkan prestasi dengan menyabet Juara Umum pada ajang PIMTANAS PTMA 2022.

Kamis, 20 April 2017

INFO MABA 2017

Pendaftaran Mahasiswa Baru Tahun 2017/2018
Alur Pendaftaran :
1. Mengisi Formulir Pendaftaran Mahasiswa Baru 
2. Mengembalikan Formulir beserta Berkas Pendaftaran
Berkas Pendaftaran yang dilampirkan saat pendaftaran ulang :
1. 1 lembar fc. KTP / KK
2. 2 lembar fc. ijazah terakhir dan transkrip nilai yang dilegalisir atau Surat Keterangan Lulus (SKL)
3. 4 lembar passfoto 3 x 4 cm berwarna terbaru latar biru (ditempel diformulir)
Waktu Pendaftaran :
Tgl. 1 April - 30 September 2017
Program Studi (S1) yang dapat dipilih :
1. Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia (terakreditasi) (proses re-akreditasi)
2. Pendidikan Ekonomi (terakreditasi B)
3. Teknologi Pendidikan/TIK (terakreditasi) (proses re-akreditasi)
4. Pendidikan Bahasa Inggris (terakreditasi B)
5. Pendidikan Matematika (terakreditasi) (proses re-akreditasi)
Biaya Pendaftaran :
Formulir hingga Pendaftaran Ulang (GRATIS)
Calon Maba Lulusan :
SMA, SMK, MA, Paket C
Mahasiswa Pindahan (dibuktikan surat pindah dari PT asal dan bukti SPP)
Tempat Pengambilan Formulir :
1. Jl. Sultan Hasanuddin (Ruko/Fotokopi samping BPJS Kesehatan Sinjai)
2. Jl. Kelapa (Belakang Mesjid Nur Balangnipa Sinjai)
3. Jl. Pahlawan (Fotokopi samping Kampus Kajuara)
4. Jl. Poros Sinjai-Palattae (Fotokopi depan SMPN 2 Kajuara)

Tempat Pengembalian Formulir :
1. Jl. Pahlawan Kec. Kajuara (Gedung TU Kampus II Kajuara) kamis-ahad
2. Jl. Sultan Hasanuddin (Ruko/Fotokopi samping BPJS Kesehatan Sinjai) senin-sabtu
3. Jl. Kelapa (Belakang Mesjid Nur Balangnipa Sinjai) setiap hari
Call Center Maba :
0852 9898 4412 panitia
0852 5587 5099 pengelolah

Kamis, 06 April 2017

STKIP Muhammadiyah Bone
Kampus II Kajuara
Mengucapkan 
Selamat Hari Jadi Bone Ke- 687
6 April 2017